News Corner
5 Tips Membuat Layar Smartphone Yang Tergores Menjadi Baru
Inilah Penampakan Pertama Android 5.0 Lollipop di Samsung Galaxy Note 4
Toko Bawah Air Sony Sudah Resmi Dibuka
Smartphone Nokia Lumia 730 Catatkan Rekor Foto Selfie Terbesar Dunia
Tongkat Narsis Ikut Mendunia
Ini Alasan Lihat Ponsel Tidak Boleh Menunduk
Ini Gadget Pintar Menemani Aktivitas Pengguna Bermain Air
Bocah 5 Tahun Jadi Pakar Microsoft Termuda di Dunia
Fakta Mencengangkan di Rumah Rp 1,4 Triliun Bill Gates
LG Vendor Pertama yang Update Android 5.0
view all ยป
Bodi Galaxy Alpha Lebih Kecil Dibanding S5
posted on : 01 August 2014
Bocoran gambar smartphone Samsung terbaru, Galaxy Alpha beredar di internet. Dilaporkan oleh SamMobile, smartphone ini memiliki bodi lebih keci dibandingkan Galaxy S5.

Dilansir Engadget, Jumat (25/7/2014), SamMobile dan Tinhte memposting foto smartphone Galaxy Alpha yang berjalan di OS Android dengan layar 4,7 inci. Galaxy Alpha menampilkan sentuhan logam di bagian sisi smartphone.

Konon, smartphone ini memiliki layar 720p dengan storage 32GB. Samsung kemungkinan menyematkan prosesor Exynos 5 Octa atau Snapdragon 800.

Galaxy Alpha diharapkan meluncur pada Agustus 2014. Belum diketahui berapa banderol harga dan di mana handset ini bakal diluncurkan.

Bocoran gambar yang diungkap Tinhte, menunjukkan logo LTE-A yang tampaknya akan disediakan untuk pengguan di Korea. Rumor yang beredar mengungkapkan, smartphone ini akan diproduksi dalam jumlah terbatas. (ahl)

Sumber : Okezone
  Produk Pilihan untuk Anda: