DINOMARKET > News

Sudah Rilis Indonesia, Cek Harga dan Spesifikasi Sharp Aquos R9 Pro

18 February 2025
Keunggulan utama dari Sharp Aquos R9 Pro ini adalah kameranya, yang merupakan hasil kolaborasi dengan Leica. Sharp Aquos R9 Pro dibekali tiga kamera belakang 50,3MP dengan teknologi Vario-Summicron dari Leica. Sensor utamanya berukuran 1/0,98 inci, lebih besar dari generasi sebelumnya Aquos R8s Pro untuk memungkinkan tangkapan cahaya lebih banyak.

Sementara itu, kamera kedua adalah telefoto dengan lensa 65mm (f/2.6) yang mendukung optical zoom hingga 2.8 kali dan digital zoom hingga 20 kali. Kamera telefoto ini juga memakai sensor besar 1/1.56 inci, serta mendukung OIS (Optical Image Stabilization).

Kamera ketiga adalah ultra-wide dengan lensa 13mm (f/2.2) yang dapat dipakai untuk pemotretan sudut lebar maupun makro. Di samping itu, pada bagian depan juga ada kamera 50,3MP dengan lensa 23mm (f/2.2) untuk kebutuhan selfie atau video call.

Sharp membekalinya dengan tombol shutter kamera fisik di sisi smartphone. Tombol ini memungkinkan pengguna menekan setengah tombol untuk fokus atau menekan lama untuk memotret, memberikan pengalaman layaknya kamera profesional.

Dari segi layar juga tak kalah istimewa, dengan layar PRO IGZO OLED berukuran 6,7 inci yang memiliki refresh rate hingga 240Hz (interpolasi) dan beresolusi 1440 x 3120 piksel. Sharp juga menyematkan sensor fingerprint di dalam layar tersebut.

Sumber: jagatreview.com
Produk Terkini
right arrow
right arrow
Cookies pada browser Anda saat ini sedang tidak aktif. Untuk dapat login dan berbelanja di DINOMARKET.com, segera aktifkan cookies pada browser Anda.
Daftarkan e-Mail Anda disini dan dapatkan
penawaran menarik
 
SUPPORTED BY :
BANK
BANK MANDIRI BCA BRI
BNI CIMB NIAGA BANK DANAMON
PANIN BANK PERMATA BANK MAYBANK
BANK OCBC BANK KB BUKOPIN BANK MEGA
BANK UOB BANK DBS BANK HSBC
MNC BANK BANK MAYAPADA BANK DKI
MUAMALAT BTN BTPN
COMMONWEALTH BANK
DEBIT CARD & E-PAYMENT
MANDIRI DEBIT BRI DEBIT DANAMON DEBIT
HSBC DEBIT OCBC DEBIT COMMONWEALTH DEBIT
CIMB NIAGA DEBIT PERMATA DEBIT PERMATA ME
MEGA DEBIT CARD BNI DEBIT CARD BCA VIRTUAL ACCOUNT
BRI VIRTUAL ACCOUNT BCA KLIKPAY BCA SAKUKU
BRIMO BRI POINT BNI DEBIT ONLINE
IPAY BNI DANAMON ONLINE BANKING CIMB CLICKS
REKENING PONSEL CIMB OCTOPAY BTN MOBILE BANKING
BTN DEBIT ONLINE IB MUAMALAT JENIUS PAY
DIGIBANK BY DBS JAKONE MOBILE GO-PAY
OVO LINKAJA KREDIVO
AKULAKU INDODANA
AFTER SALES SERVICE
Jaminan Penanganan After Sales Untuk Produk Yang Berkendala
CUSTOMER SUPPORT
Memberikan Layanan Kelas Premium Kepada Customer Dengan Ramah, Sigap Dan Profesional
FOLLOW US :
instagram facebook twitter
DOWNLOAD NOW :
Dinomarket App at Apple App Store Dinomarket App at Android Play Store
Copyright © 2008-2025 PT DINOMARKET